rss
email
twitter
facebook

Jumat, 19 Maret 2010

TANAMAN HIAS UNTUK RUMAH ANDA

Banyak cara untuk menghiasi rumah anda agar anda pun merasa nyaman.
salah satu nya adalah dengan menanam tanaman hias di rumah anda.
dengan tanaman hias akan dapat menambahkan kenyamanan anda selama di rumah.

ada berbagai macam jenis tanaman hias yang dapat anda tanam baik di luar maupun di dalam rumah anda.
saya akan memberikan sebagian contoh-contoh tanaman untuk referensi anda dalam memilih tanaman hias di rumah anda.
1. Flamboyan
harga nya kurang lebih berkisar kurang lebih antara Rp. 500.000,oo - Rp. 3.000.000,00. tanaman ini lebih cocok d letakan di pekarangan halaman rumah anda karena terlihat jauh lebih indah.








2. Cemara Udang.
harga dari tanaman ini berkisar kurang lebih antara Rp. 250.000,00 - Rp. 15.000.000,00.
tanaman jenis cemara udang seperti ini juga sering di ikut sertakan dalam kontes-kontes tanaman hias.

tanaman ini biasanya d letakkan di luar ruangan / di pekarangan rumah anda.





3. Pandan bali
pandan bali merupakan salah satu tanaman yang menjadi favorit untuk mengisi keindahan rumah anda.
tanaman ini dapat anda peroleh dengan harga berkisar kurang lebih dari antara Rp. 50.000,oo - Rp. 10.000.000,00










4. Bougenvile
tanaman bougenville seperti ini lebih cocok d tanam di luar ruangan.
tapi bagi anda yang tidak cocok dengan ukuran yang besar. anda tidak perlu khawatir, karena tanaman bougenville juga mempunyai ukuran yang lebih kecil.

tanaman ini dapat di peroleh dengan harga berkisar kurang lebih antara Rp. 100.000,00 - Rp. 3.000.000,00











4. Sikas
tanaman sikas ini dapat kita peroleh dengan harga berkisar kurang lebih antara Rp. 1.000.000,00 - Rp. 5.ooo.ooo,00.
tanaman ini bisa di letakkan di dalam maupun d luar ruangan.









6. Anthurium
tanaman ini berkisar kurang lebih antara Rp. 50.000,00 - Rp. 25.000.000,00.
tanaman ini dapat di letakkan di dalam maupun di luar ruangan rumah anda.
jika anda ingin meletakkannya di dalam ruangan, tanaman ini bisa di letakkan di sudut manapun di dalam ruangan anda.
itu semua tergantung selera anda.






7. Bonsai Serut
tanaman ini berkisar kurang lebih antara Rp. 500.000,00 - Rp. 10.000.000,00.
tanaman ini kebanyakan di letakkan di dalam ruangan rumah.
karena keunikan bentuk nya.
tanaman ini banyak di minati oleh banyak orang.
baik itu hanya kalangan biasa maupun di kalangan kolektor.






8. Anggrek
tanaman ini dapat di peroleh dengan harga berkisar antara Rp. 20.000,00 - Rp. 1.000.000,00.
tanaman ini dapat di letakkan di dalam maupun di ruangan.
tanaman ini mempunyai berbagai macam warna.
tanaman ini juga salah satu tanaman yang di gemari.






Semoga contoh-contoh tanaman hias yang saya hadirkan dapat memberikan anda inspirasi dalam menghias rumah anda sehingga dapat menimbulkan kenyamanan di dalam diri anda selama anda ada di rumah ^^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar